Tribunnews.com
Ernest Prakasa geram melihat berita soal kebijakan Komisi Penyiaran Indonesia (KPI) Jawa Barat.
Minggu, 27 Juni 2021 09:11 WIB
TRIBUNNEWS.COM, JAKARTA - Ernest Prakasa geram melihat berita soal kebijakan Komisi Penyiaran Indonesia (KPI) Jawa Barat.
Sebab, KPI Jawa Barat melarang sejumlah lagu barat diputar di radio sebelum pukul 10 malam karena liriknya terlalu dewasa.
Awalnya Ernest tampak membaca berita mengenai kebijakan KPI Jabar tersebut. Hem berita apa ini? Komisi Penyiaran Indonesia Jawa Barat melarang 40 lagu ini untuk diputar di bawah jam 10 malam karena liriknya terlalu dewasa, kata Ernest, dikutip Tribunnews, Minggu (27/6/2021).
Setelah membaca, peraih Piala Citra ini memperlihatkan wajah gemas, lalu melakukan aksi lempar telepon genggamnya kesebuah kolam renang yang berada tepat di depannya.
KPID Jabar batasi pemutaran lagu barat, Ernest Prakasa buang HP Minggu, 27 Juni 2021 12:52 WIB
Komika dan pembuat film Ernest Prakasa dalam Imperfect The Series (2021). (ANTARA/WeTV Indonesia) Jakarta (ANTARA) - Ernest Prakasa melakukan aksi membuang
handphone saat mengetahui berita tentang Komisi Penyiaran Indonesia (KPI) Jawa Barat yang membatasi pemutaran sejumlah lagu barat di radio yang hanya boleh diputar dari jam 10 malam sampai tiga pagi. Hem berita apa ini? Komisi Penyiaran Indonesia Jawa Barat melarang 40 lagu ini untuk diputar di bawah jam 10 malam karena liriknya terlalu dewasa, kata Ernest lewat Instagram
feed miliknya pada Sabtu (26/6).
Komika sekaligus sutradara film itu dengan wajah gemas seolah-olah melempar HP miliknya ke dalam kolam.
Ernest Prakasa Syok Baca Kebijakan Terbaru KPI Jawa Barat, Buang HP ke Kolam Renang
Kini komika Ernest Prakasa kembali membuat heboh khalayak ramai usai melakukan aksi buang handphone ke kolom berenang.
Minggu, 27 Juni 2021 17:57
Penulis: tri prayugo
TRIBUNLAMPUNG.CO.ID - Setelah sebelumnya memuji kebijakan pemerintah terkait vaksinasi masal.
Kini komika Ernest Prakasa kembali membuat heboh khalayak ramai usai melakukan aksi buang handphone ke kolom berenang.
Bukan tanpa alasan, hal itu dilakukan Ernest lantaran ia merasa kurang setuju dengan adanya salah satu kebijakan.
Menilik dari laman Instagram-nya, Ernest Prakasa terlihat menunjukkan rasa tidak setujunya pada larangan yang dikeluarkan Komisi Penyiaran Indonesia wilayah Jawa Barat.
Dongkol 40 Lagu Dilarang Diputar Sebelum Pukul 22 00, Ernest Prakasa Beri Tanggapan Unik pikiran-rakyat.com - get the latest breaking news, showbiz & celebrity photos, sport news & rumours, viral videos and top stories from pikiran-rakyat.com Daily Mail and Mail on Sunday newspapers.