BPPTKG: Gempa Gunung Kidul, Tidak Pengaruhi Aktivitas Gunung Merapi
Brilliant Awal Gunung Merapi /Instagram/@btn gn merapi
GALAMEDIA - Balai Penyelidikan dan Pengembangan Teknologi Kebencanaan Geologi (BPPTKG) menyatakan, gempa tektonik 5,3 magnitudo di selatan Kota Wonosari, Kabupaten Gunung Kidul, Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY) tidak terlalu mempengaruhi aktivitas vulkanikGunung Merapi.
Namun demikian, BPPTKG memastikan bahwa gempa tektonik tersebut dirasakan di seluruh pos-pos pengamatan Gunung Merapi. Setelah kejadian gempa itu, belum ada kejadian yang signifikan pada aktivitas Merapi, kata Kepala BPPTKG Hanik Humaida, Senin 28 Juni 2021. Masyarakat diimbau untuk selalu waspada, namun tidak perlu panik, katanya.
Ia menyebut, beberapa menit sebelum gempa pada pukul 04.47 WIB, Gunung Merapi sempat mengeluarkan awan panas guguran dengan jarak luncur 1.000 meter ke tenggara.
Gempa Gunung Kidul, Yogyakarta, BPPTKG: Merapi Tidak Bergejolak Meski sempat mengeluarkan awan panas guguran sebelum gempa, Gunung Merapi tampak relatif kalem setelah gempa terjadi. Newswire - Bisnis.com 28 Juni 2021 | 09:13 WIB
Ilustrasi - Titik api diam terlihat dari lereng Gunung Merapi Desa Kinahrejo, Cangkringan, Sleman, DI Yogyakarta, Selasa (5/1/2020). - Antara/Hendra Nurdiyansyah ×
Bisnis.com, YOGYAKARTA - Gempa bumi yang terjadi di wilayah selatan Yogyakarta dilaporkan tidak berdampak signifikan pada aktivitas Gunung Merapi.
Meski sempat mengeluarkan awan panas guguran sebelum gempa, Gunung Merapi tampak relatif kalem setelah gempa terjadi.
Balai Penyelidikan dan Pengembangan Teknologi Kebencanaan Geologi (BPPTKG) menyatakan
Gempa Gunung Kidul Gemparkan Warganet liputan6.com - get the latest breaking news, showbiz & celebrity photos, sport news & rumours, viral videos and top stories from liputan6.com Daily Mail and Mail on Sunday newspapers.