Indonesia Police Watch (IPW) menilai mutasi yang dilakukan Kapolri Jenderal Pol Listyo Sigit Prabowo terhadap Kapolda Sumatera Selatan Irjen Pol Eko Indra .
Dengan alasan penyegaran, Polri kembali melakukan mutasi jabatan petingginya. Salah satu yang disorot adalah Kapolda Sumatra Selatan (Sumsel) Irjen Pol Eko Indra Heri yang posisinya akan digantikan oleh Irjen Pol Toni Harmanto sebelumnya menjabat Kapolda Sumatra Barat (Sumbar). Nama Kapolda Sumsel irjen Pol Eko Indra Heri sempat disorot terkait kasus bantuan hoaks Rp2 triliun dari keluarga Akidi Tio.
Kapolri Jenderal Pol Listyo Sigit Prabowo mencobot Irjen Pol Eko Indra Heri dari jabatannya sebagai Kapolda Sumsel setelah kasus sumbangan fiktif Rp2 triliun Akidi Tio mencuat.