Mantan Aktivis Lingkungan Emmy Hafild Meninggal Dunia Emmy Hafild meninggal.
(Istimewa)
JawaPos.com – Politikus Partai Nasional Demokrat (Nasdem) Nurul Almy Hafid atau yang akrab disapa Emmy Hafild dikabarkan meninggal dunia pada Sabtu (3/7) malam. Emmy meninggal dunia di Rumah Sakit Pondok Indah pada pukul 21.17 WIB.
Kabar duka ini disampaikan oleh politikus Partai Nasdem Taufik Basari melalui akun
Twitter pribadinya
“Inna lillahi wa inna ilaihi rojiuun, mbak Emmy Hafidz, Ketua DPP Partai
@NasDem bidang Maritim, mantan Direktur Eksekutif Walhi, aktivis perempuan dan lingkungan hidup telah meninggalkan kita. Duka yang mendalam. Terima kasih perjuanganmu untuk Indonesia,” cuit Taufik, Minggu (4/7).
Taufik menyampaikan, Emmy Hafild yang merupakan mantan Direktur Walhi itu beberapa tahun ini memang mengalami sakit kanker. Dia tak memungkiri, Emmy merupakan sosok yang bijak dalam berorganisasi di partai.
Pemakaman akan dilakukan pada hari Minggu 4 Juli 2021 pukul 10.00 di TPU Tanah Kusir, Jakarta Selatan.
(Baca juga:
Semasa hidupnya, Emmy Hafild merupakan mantan aktivis perempuan dan lingkungan hidup. Dia pernah menjabat sebagai Direktur Eksekutif Walhi. Kabar duka cita tersebut disampaikan rekan sejawatnya di Partai Nadem Taufik Basari.
“Inna lillahi wa inna ilaihi rojiuun, mbak Emmy Hafild, Ketua DPP Partai @NasDem bidang Maritim, mantan Direktur Eksekutif Walhi, aktivis perempuan dan lingkungan hidup telah meninggalkan kita. Duka yg mendalam. Crying faceCrying face Terima kasih perjuanganmu utk Indonesia,” tulis Taufik di akun Twitternya.
(Baca juga:
Bukan karena Covid-19, Partai Nasdem Klarifikasi Penyebab Meninggalnya Ketua DPP Emmy Hafild Komentar:
Kompas.com - 04/07/2021, 11:13 WIB Bagikan:
JAKARTA, KOMPAS.com -Partai Nasdem mengklarifikasi soal meninggalnya Ketua DPP Nasdem Emmy Hafild yang disebutkan akibat Covid-19. Ketua Bidang Media dan Komunikasi Publik DPP Partai Nasdem Charles Meikyansah mengatakan, Emmy Hafild meninggal dunia karena sakit kanker paru yang sudah cukup lama diderita. Kakak Emmy Hafild meninggal dunia akibat kanker paru, bukan Covid-19, kata Charles dikutip dari siaran pers, Minggu (4/7/2021). Menurut Charles, informasi bahwa mantan Direktur Eksekutif Wahana Lingkungan Hidup Indonesia (WALHI) itu tutup usia karena Covid-19 beredar di masyarakat.
Dapatkan informasi, inspirasi dan
Mantan Direktur Walhi dan Ketua DPP Nasdem Tutup Usia
Kabar tersebut dikonfirmasi Ketua Desk Politik Wahana Lingkungan Hidup Indonesia (Walhi) Khalisa Khalid saat dikonfirmasi Kompas.com, Sabtu malam.
Minggu, 4 Juli 2021 15:31 Editor:
Nurul Almy Hafild merupakan Ketua DPP Nasdem.
Nurul Almy Hafild atau yang dikenal dengan Emmy Hafild meninggal dunia pada usia 63 tahun, Sabtu 3 Juli 2021.
Kabar tersebut dikonfirmasi Ketua Desk Politik Wahana Lingkungan Hidup Indonesia (Walhi) Khalisa Khalid saat dikonfirmasi Kompas.com, Sabtu malam. Benar Mbak Emmy baru saja meninggalkan kita, ujar Khalisa.
Berdasarkan informasi dari pihak keluarga Emmy yang dituturkan Khalisa, mantan Direktur Eksekutif Walhi itu meninggal pukul 21.17 WIB di RS Pondok Indah, Jakarta.
Selain Jane Shalimar, 11 Artis dan Figur Publik Ini Juga Meninggal Akibat Covid-19 Minggu, 4 Juli 2021 | 14:07 WIB Oleh : Chairul Fikri / LES
Rina Gunawan (Foto: instagram)
Jakarta, Beritasatu.com - Pandemi Covid-19 yang terjadi saat ini memang nyata dan tak memilih korban yang terinfeksi. Tak hanya orang tua, orang muda dan anak-anak dapat meninggal akibat virus
SARS Cov-2 itu. Tak hanya itu, virus ini juga tak hanya mengambil banyak nyawa masyarakat Indonesia dari kalangan masyarakat biasa, hingga para artis, politisi dan publik figur papan atas di negeri ini.
Kemarin, kita baru saja dikejutkan Covid-19 telah merenggut nyawa putri Presiden pertama Soekarno, Rachmawati Soekarnoputri. Hari ini, Minggu (4/7/2021) virus ganas itu kembali mengambil nyawa artis sekaligus politikus Jane Shalimar.