vimarsana.com

Latest Breaking News On - Head center the crisis single jusup - Page 1 : vimarsana.com

RI Dapat Bantuan Konsentrator dan Oksigen Medis dari India dan Swiss

ANTARA Ilustrasi - Sebuah tangki berisi oksigen medis cair diturunkan dari Kapal Angkatan Laut India (INS) Airawat di Pelabuhan Tanjung Priok, Jakarta, Sabtu, 24 Juli 2021. Share VIVA – Indonesia menerima dukungan pemerintah India untuk penanganan pandemi COVID-19, yakni berupa 300 unit konsentratoroksigen dan 100 metrik ton (MT) oksigen cair medis pada Sabtu, 24 Juli 2021. Seluruh bantuan yang tiba di Pelabuhan Tanjung Priok itu telah diserahterimakan oleh Dubes India untuk Indonesia Manoj Kumar Bharti kepada Kementerian Kesehatan yang diwakili oleh Kepala Pusat Krisis Eka Jusup Singka. Pemerintah Indonesia menyampaikan apresiasi dan terima kasih kepada pemerintah India atas bantuan itu, yang akan sangat berguna dalam penanganan COVID-19 di Indonesia, demikian disampaikan dalam keterangan tertulis Kementerian Luar Negeri RI yang diterima di Jakarta, Minggu.

© 2024 Vimarsana

vimarsana © 2020. All Rights Reserved.