Peringati Hari Narkoba Internasional, Ade Yasin Ajak Generasi Millenial Melek Bahaya Narkoba
Bupati Bogor Ade Yasin meminta generasi milenial untuk tak mencoba narkoba, tetapi mengisi hari-harinya dengan kegiatan positif.
Sabtu, 26 Juni 2021 15:42
Penulis: Hironimus Rama
Warta Kota/Hironimus Rama
Bupati Bogor Ade Yasin menasehati generasi milenial untuk menjauhi narkoba saat memperingati Hari Narkoba Internasional, Sabtu (26/6/2021).
WARTAKOTALIVE.COM, BOGOR - Dalam rangka memperingati Hari Narkoba Internasional, Forum Komunikasi Pemuda (FKP) Pencegahan dan Pemberantasan Penyalahgunaan dan Peredaran Gelap Narkoba (P4GN) Kabupaten Bogor menggelar Webinar pada Jumat (25/6/2021).
Dengan tema Peran Percepatan Pembangunan Terhadap Pencegahan Bahaya Narkoba di Kabupaten Bogor bagi Kaum Milenial , webinar ini menghadirkan narasumber Kepala BNN Kabupaten Bogor H. Moh. Sably Noer dan Tim Percepatan Pembangunan Strategis Kabupaten Bogor Saepudin (Gus Udin).
Pemkab Bogor Ajak Generasi Millenial Melek Bahaya Narkoba
inilahkoran.com - get the latest breaking news, showbiz & celebrity photos, sport news & rumours, viral videos and top stories from inilahkoran.com Daily Mail and Mail on Sunday newspapers.
Bupati Bogor bagikan Rp1,7 miliar untuk hafiz di malam Nuzulul Quran
antaranews.com - get the latest breaking news, showbiz & celebrity photos, sport news & rumours, viral videos and top stories from antaranews.com Daily Mail and Mail on Sunday newspapers.
Bupati Bogor siapkan Musrenbang Kolosal
antaranews.com - get the latest breaking news, showbiz & celebrity photos, sport news & rumours, viral videos and top stories from antaranews.com Daily Mail and Mail on Sunday newspapers.