Arahan Presiden dan Mendagri Percepat Pencairan Dana Bansos Mulai Terealisasi
Diperbarui 26 Jul 2021, 12:38 WIB
48
Presiden Joko Widodo dan Wapres Ma’ruf Amien didampingi Mendagri Tito Karnavian pada Pengarahan Presiden Kepada Kepala Daerah di Istana Negara, Rabu (28/4/2021). (Ist)
Liputan6.com, Jakarta Arahan Presiden Jokowi yang ditindaklanjuti dengan Instruksi Menteri Dalam Negeri (Mendagri) Tito Karnavian kepada seluruh kepala daerah untuk mempercepat penyaluran bantuan sosial (bansos) dan jaring pengaman sosial yang bersumber dari Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) beberapa waktu lalu sudah mulai terlihat realisasinya.
Kini beberapa daerah sudah menjalankan arahan sesuai dengan Instruksi Mendagri (Inmendagri) Nomor 15 Tahun 2021 tentang Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat Darurat Corona Virus Disease 2019 di Wilayah Jawa dan Bali atau PPKM Darurat.
Arahan Percepatan Pencairan APBD untuk Bansos dan Dana Covid-19 Mulai Diimplementasi beritasatu.com - get the latest breaking news, showbiz & celebrity photos, sport news & rumours, viral videos and top stories from beritasatu.com Daily Mail and Mail on Sunday newspapers.