Nadiem menjelaskan, tujuan kegiatan ini adalah agar mahasiswa merasakan kondisi pekerjaan di dunia nyata. Selain itu, mahasiswa juga mendapatkan hak 20 SKS yang dikonversikan ke mata kuliah.
Kepala BPBD Padang Pariaman Budi Mulyan mengatakan, korban yang telah ditemukan sebanyak empat orang, tiga diantaranya ditemukan dalam kondisi meninggal dunia.
Wakil Menteri Keuangan Suahasil Nazara menjelaskan ada empat belanja prioritas di bidang kesehatan yang dilakukan pemerintah dalam kondisi pandemi Covid-19. Antara lain belanja infrastruktur, tenaga kesehatan, dukungan kesehatan, dan vaksin.
Dalam mendukung program Pemulihan Ekonomi Nasional (PEN) dan menjaga kondisi industri jasa keuangan tetap berjalan baik, Otoritas Jasa Keuangan (OJK) mengeluarkan beberapa kebijakan yang disinergikan dengan Pemerintah dan Bank Indonesia.