Banjarmasin Post
Raih Dua Medali di Kategori Konsol, ESI Banjarbaru Optimis Tambah Medali Melalui Game PUBG
ESI Banjarbaru memimpin klasemen Kejurprov ESI Kalsel di nomor konsol dengan perolehan satu medali emas dan satu medali perak
Rabu, 14 Juli 2021 09:27
Penulis:
Atlet ESI Banjarbaru tengah bertanding di nomor PES dan Fifa di Kejurprov ESI Kalsel 2021
BANJARMASINPOST.CO.ID, BANJARMASIN - Ajang Kejuaraan Provinsi (Kejurprov) Esports Indonesia Kalimantan Selatan (ESI Kalsel) nomor pertandingan game konsol telah usai.
Dalam ajang Kejurprov ESI Kalsel 2021 nomor game konsol, terdapat tiga game yang dipertandingan yaitu Tekken 7, Fifa 2021 dan PES 2021.
ESI Banjarbaru berhasil menjadi pemimpin klasemen di nomor konsol dengan perolehan satu medali emas dan satu medali perak.
Popda Kalsel 2021, Karateka Banjarmasin M Rafli Yunanda Raih Medali Emas
tribunnews.com - get the latest breaking news, showbiz & celebrity photos, sport news & rumours, viral videos and top stories from tribunnews.com Daily Mail and Mail on Sunday newspapers.
Hasil Popda Kalsel 2021 Cabor Taekwondo Kelas Poomsae, Banjarmasin Amankan 1 Medali
tribunnews.com - get the latest breaking news, showbiz & celebrity photos, sport news & rumours, viral videos and top stories from tribunnews.com Daily Mail and Mail on Sunday newspapers.
Popda Kalsel 2021, Sabet Lima Emas, Karateka Banjarmasin Raih Juara Umum
tribunnews.com - get the latest breaking news, showbiz & celebrity photos, sport news & rumours, viral videos and top stories from tribunnews.com Daily Mail and Mail on Sunday newspapers.
Banjarmasin Post
Hadapi Ajang PON 2024 di Sumut, Ketua Pengprov Gabsi Kalsel Siapkan Atlet Muda
GABSI menyiapkan para atlet-atlet bridge muda Kalsel untuk ajang Pekan Olahraga Nasional (PON) 2024 di Sumatera Utara (Sumut )
Selasa, 13 Juli 2021 13:02
Penulis:
Zulfa untuk BPost
Ketua Umum Pengurus Provinsi Gabsi Kalsel, Zulfa Asma Vikra menyerahkan hadiah kepada para pemenang di ajang eksebisi bridge Popda Kalsel 2021.
BANJARMASINPOST.CO.ID, BANJARMASIN - Ketua Umum Pengurus Provinsi Gabungan Bridge Seluruh Indonesia (Gabsi) Kalsel, Zulfa Asma Vikra menyatakan akan menyiapkan para atlet-atlet bridge muda Kalsel untuk ajang Pekan Olahraga Nasional (PON) 2024 di Sumatera Utara (Sumut) .
Zulfa mengaku senang dengan potensi atlet-atlet bridge yang hampir merata di Kalsel. Hal tersebut terlihat dalam perhelatan eksebisi cabang olahraga Bridge di Pekan Olahraga Pelajar Daerah (Popda) Kalsel 2021.