SEBANYAK delapan Dinas Pendidikan di Indonesia, mulai dari Dinas Pendidikan Provinsi Gorontalo, Provinsi Sulawesi Tenggara, Kabupaten Kaur, Kabupaten Majalengka, Kabupaten Muna, Kota Balikpapan, Kota Kendari, dan Kota Samarinda bermitra dengan perusahaan teknologi internasional guna menciptakan akses pendidikan yang modern di era percepatan transformasi digital.
Delapan Dinas Pendidikan itu mengadopsi penggunaan teknologi Microsoft 365 for education dalam pengembangan kompentensi digital tenaga pendidik yang telah ditunjuk oleh masing- masing dinas. Langkah itu juga menjadi arena bagi guru dan murid untuk mengikuti sertifikasi kompetensi digital berskala internasional.
Tidak ada satu sistem pembelajaran yang efektif untuk semua anak. Sebagai pendidik, tugas kami adalah berinovasi, memaksimalkan fleksibilitas dan kemudahan yang dihadirkan teknologi, dalam memaksimalkan pengalaman belajar yang terpersonalisasi bagi para siswa,” kata Pejabat Fungsional Umum Dinas Pendidika
Delapan dinas pendidikan gandeng Microsoft ciptakan pendidikan modern antaranews.com - get the latest breaking news, showbiz & celebrity photos, sport news & rumours, viral videos and top stories from antaranews.com Daily Mail and Mail on Sunday newspapers.