Berqurbanlah dan Ini Syarat-Syarat Hewan Qurban : vimarsana.

Berqurbanlah dan Ini Syarat-Syarat Hewan Qurban


Ayo Berqurban
Oleh:
Kurban memiliki beberapa syarat yang tidak sah kecuali jika telah memenuhinya, yaitu.
[1]. Hewan kurbannya berupa binatang ternak, yaitu unta, sapi dan kambing, baik domba atau kambing biasa.
[2]. Telah sampai usia yang dituntut syariat berupa jazaah (berusia setengah tahun) dari domba atau tsaniyyah (berusia setahun penuh) dari yang lainnya.
a. Ats-Tsaniy dari unta adalah yang telah sempurna berusia lima tahun
b. Ats-Tsaniy dari sapi adalah yang telah sempurna berusia dua tahun
c. Ats-Tsaniy dari kambing adalah yang telah sempurna berusia setahun
d. Al-Jadza adalah yang telah sempurna berusia enam bulan
[3]. Bebas dari aib (cacat) yang mencegah keabsahannya, yaitu apa yang telah dijelaskan dalam hadits Nabi Shallallahu alaihi wa sallam.

Related Keywords

Jakarta , Jakarta Raya , Indonesia , Gray Faisal Al Banteni , Library Ibn Kathir , Requirements Animals Qurban , Akash Sheikh , Prophet Sallallaahu , Animals Sacrifice Critical And That , Author Sheikh , Chaplain Gray Faisal Al Banteni , Activist Education , Child Age Early Prim , Activist Anti Apostasy , Flow Misguided , ஜகார்த்தா , ஜகார்த்தா ராய , இந்தோனேசியா , ஆர்வலர் கல்வி ,

© 2024 Vimarsana