SPKKL Bali Salurkan Sembako bagi Masyarakat Pesisir : vimarsana.com

SPKKL Bali Salurkan Sembako bagi Masyarakat Pesisir


SPKKL Bali Salurkan Sembako bagi Masyarakat Pesisir
 
PEMBERLAKUAN Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) Jawa-Bali  emberikan dampak ekonomi kepada masyarakat pesisir. Menyikapi hal tersebut, Bakamla RI, melalui Stasiun Pemantauan Keamanan Keselamatan Laut (SPKKL) Bali menyalurkan bantuan beras dan sembako bagi masyarakat yang terdampak PPKM Darurat di Bali.
Kegiatan dipimpin Kepala SPKKL Bali Mayor Bakamla Kadek Lis Martiaveni dengan melibatkan Satpolair Polres Karangasem dan Pos SAR.
Ada 25 paket yang dibagikan kepada masyarakat pesisir berisikan beras, telur, minyak goring, mie instan, dan gula.
Paket bantuan itu disalurkan ke 25 titik sekitar SPKKL Bali dengan sasaran masyarakat nelayan, lansia dan pekerja pariwisata.
Mayor Bakamla Kadek Lis mengatakan pemberian paket sembako ini sebagai bentuk rasa simpati kepada masyarakat pesisir akibat PPKM Darurat dampak dari covid-19.

Related Keywords

Kadek , Nusa Tenggara Barat , Indonesia , Karangasem , Jawa Tengah , Bali , Jawa Timur , , Police Karangasem , Bali Distributed Groceries For Society Coast , Enforcement Restriction Activities Society , Bali Distributed Groceries , Society Coast , Station Monitoring Security Safety Sea , Head Bali Major Kadek , Satpolair The Police Karangasem , Major Kadek , Wear Mask , Wash Hand , Guard Distance , Away The Crowd , Limit Mobility , நுசா தெங்க்கர பாரத் , இந்தோனேசியா , பாலி , ஜவ டைமூர் , அணிய முகமூடி , கழுவுதல் கை , அளவு இயக்கம் ,

© 2024 Vimarsana