Perbandingan Keunggulan WhatsApp dan Telegram Soal Jaminan Perlindungan Data,Banyak Pengguna Beralih Pada awal tahun 2021, pengguna aplikasi WhatsApp ramai-ramai migrasi ke Telegram. Lalu apa penyebab pengguna aplikasi WhatsApp pindah ke telegram? Sabtu, 26 Juni 2021 12:27 Editor: Rohmayana Lalu apa penyebab pengguna aplikasi WhatsApp pindah ke telegram? Berikut ini keunggulan aplikasi WhatsApp dan Telegram dibandingkan aplikasi lainnya. Di dalamnya ada Jaminan perlindungan data. Berikut cara kerjanya. Hal itu dibuktikan oleh firma riset Sensor Tower yang menganalisis jumlah unduhan kedua platform tersebut. Sosok di balik Telegram Keduanya memiliki tanggung jawab yang berbeda ketika mengelola Telegram. Pavel bertanggung jawab pada ideologi Telegram berikut dengan kelangsungan operasional Telegram.