Banjarmasin Post
PPKM Level 4, Kebun Raya Banua di Banjarbaru Kembali Tutup
Baru saja dibuka, Kebun Raya Banua (KRB) kembali ditutup untuk umum. Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) level IV di Kota Banjarbaru,
Jumat, 30 Juli 2021 16:35
Penulis:
BANJARMASINPOST.CO.ID, BANJARBARU - Baru saja dibuka, Kebun Raya Banua (KRB) kembali ditutup untuk umum.
Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) level IV di Kota Banjarbaru, Kalimantan Selatan, kembali menyebabkan sektor wisata Kalsel yakni Kebun Raya Banua terpaksa harus ditutup.
Kepala UPTD Kebun Raya Banua Agung Sriyono mengatakan sebelum naik ke level IV yakni di level III, pihaknya telah bersiap-siap untuk menutup kunjungan di Kebun Raya Banua bagi umum. Sehingga, setelah berstatus naik, maka, wisata ini telah resmi ditutup sementara.
Kebun Raya Banua di Kota Banjarbaru Bakal Segera Dibuka untuk Umum
tribunnews.com - get the latest breaking news, showbiz & celebrity photos, sport news & rumours, viral videos and top stories from tribunnews.com Daily Mail and Mail on Sunday newspapers.
Penanaman Sejuta Pohon di Kalsel, PJ Gubernur Minta Permudah Dapatkan Bibit
tribunnews.com - get the latest breaking news, showbiz & celebrity photos, sport news & rumours, viral videos and top stories from tribunnews.com Daily Mail and Mail on Sunday newspapers.
Jelang Penanaman 1 Juta Pohon, Pj Gubernur Tanam Kasturi di Kebun Raya Banua Kalsel
tribunnews.com - get the latest breaking news, showbiz & celebrity photos, sport news & rumours, viral videos and top stories from tribunnews.com Daily Mail and Mail on Sunday newspapers.