vimarsana.com


PPKM Darurat, Bupati Tangerang Targetkan 100.000 Dosis Vaksinasi per Minggu
Diperbarui 02 Jul 2021, 07:50 WIB
13
Bupati Ahmad Zaki divaksin Covid-19 di Pendopo Bupati Tangerang, Kamis (14/1/2021).
Liputan6.com, JakartaBupati Tangerang Ahmad Zaki Iskandar akan menggencarkan program vaksinasi Covid-19 di wilayahnya selama periode pemberlakuan PPKM Darurat 3-20 Juli 2021.
Dia menargetkan 100.000 dosis suntikan vaksin per minggu di masa PPKM Darurat  tersebut.
Baca Juga
"Mudah-mudahan dengan semakin banyaknya volume vaksin yang didistribusikan di Kabupaten Tangerang, kita bisa melaksanakan vaksinasi 20 ribu dosis per hari. Target saya 100ribu dosis per minggu," kata Ahmad dikutip dari siaran persnya, Jumat (2/7/2021).
Dia juga akan mendorong pabrik-pabrik yang berada di Kabupaten Tangeramg untuk segera mendaftar ke program vaksinasi gotong royong. Dengan begitu, diharapkan dapat mempercepat program vaksinasi nasional.

Related Keywords

Tangerang ,Jawa Barat ,Indonesia ,Bali ,Jawa Timur ,Ahmad Iskandar ,Society No Panic ,Regent Tangerang Target ,Dose Vaccination ,Tangerang Ahmad Iskandar ,Emergency July ,Read Also ,Districts Tangerang ,Cooperation Together ,Any Case ,Please Society No Panic Minister Domestic ,Island Java ,Option Under ,தாங்கெரங் ,ஜவ பாரத் ,இந்தோனேசியா ,பாலி ,ஜவ டைமூர் ,ரெட் மேலும் ,ஏதேனும் வழக்கு ,

© 2024 Vimarsana

vimarsana.com © 2020. All Rights Reserved.