vimarsana.com

Latest Breaking News On - Protect health workers - Page 1 : vimarsana.com

Ketua MPR Dukung Usulan Aturan Praktik Kedokteran untuk Lindungi Nakes

Mutia Yuantisya - 20 Juli 2021, 11:10 WIB Kemenkes catat adanya tunggakan insentif bagi nakes yang menangani pasien pandemi Covid-19 mencapai 1,48 triliun. / PIKIRAN RAKYAT – Ketua MPR Bambang Soesatyo mendukung usulan Pengurus Besar Ikatan Dokter Indonesia (IDI) dan Majelis Kehormatan Etik Kedokteran (MKEK) agar pemerintah segera menerbitkan peraturan turunan dari UU No. 29/2004 tentang Praktik Kedokteran. Sehingga, dokter dan tenaga kesehatan (Nakes) yang menjalankan tugasnya tidak merasa was-was dan cemas jika dituntut secara pidana, sebelum adanya hasil dari sidang kode etik. Selain itu, penerbitan peraturan turunan dari UU No. 29/2004 tentang Praktik Kedokteran dinilai Bambang Soesatyo atau yang akrab disapa Bamsoet bertujuan agar para Dokter dan Nakes mendapatkan kepastian dan ketenangan dalam menjalankan pelayanan medis.

© 2024 Vimarsana

vimarsana © 2020. All Rights Reserved.